Bangkalan – Pemerintah Kecamatan Burneh menggelar pertemuan dengan Kepala Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (KSPPG) dalam rangka pemetaan wilayah penerima manfaat Program Makan Bergizi Gratis, Rabu (24/9/2025).
Kegiatan yang berlangsung di Pendopo Kecamatan Burneh ini dihadiri Camat Burneh Hosun, Sekretaris Camat, Kasi Kesmas, perwakilan Polsek, Koramil, serta seluruh KSPPG.
Dalam sambutannya, Camat Burneh Hosun menyampaikan apresiasi sekaligus dukungan penuh terhadap program yang bertujuan meningkatkan pemenuhan gizi masyarakat.